Minggu, 22 Mei 2016

CARA MUDAH DOWNLOAD VIDEO ATAU FOTO DI INSTAGRAM

DOWNLOAD VIDEO ATAU FOTO DI INSTAGRAM

Hallo insta!!

Media sosial merupakan sebuah wadah dimana kita dapat mencurahkan unek-unek kita, rasa suka kita namun malu untuk mengungkapkannya, dan yang terpenting media sosial juga mempunya dampak baik dan dampak buruknya.

Bicara soal media sosial, zaman sekarang banyak sekali media sosial yang kita ketahui. Contohnya Facebook, Twitter, Path, Instagram dan lainnya.

Kali ini saya ingin membahasa tentang CARA MUDAH DOWNLOAD VIDEO ATAU FOTO DI INSTAGRAM.


INSTAGRAM

Terkadang di INSTAGRAM kita hanya melihat video atau foto saja, tapi tidak bisa menDOWNLOAD VIDEO atau FOTO tersebut. Jika kita ingin mengambil foto di isntagram namun belum mengetahui caranya mungkin kita hanya men-screenshot foto di instagram saja. Iyakan? Saya juga gitu kok haha.

Yaudah langsung saja kita bahas tentang CARA MUDAH DOWNLOAD VIDEO ATAU FOTO DI INSTAGRAM. 

sumber gambar: https://play.google.com/store/apps/details?id=bravoo.instagramdownloader

1. Silahkan downloadd terlebih dahulu aplikasi untuk DOWNLOAD VIDEO ATAU FOTO DI INSTAGRAM ( Video Downloader For Instagram) bisa kalian download di playstore atau DOWNLOAD DISINI.
2. Instal aplikasinya
3. Login ke akun instagram kalian.
4. Pilih video atau foto yang ingin di download, kemudian klik pilihan pada pojok kanan bawah dan pilih "Copy Share URL"

5. Setelah point keempat, silahkan buka aplikasi Video Downloader For Instagram tadi. Pilih tab Download Post dan pastekan URL yang udah kalian copy kepada kolom yang kosong itu.

6. Dan sekarang tinggal pilih ingin download videonya atau fotonya. Jika ingin mendownload video ya silahkan klik "DOWNLOAD VIDEO", namun jika kalian ingin mendownload foto/picture/gambar ya silahkan klik "DOWNLOAD PICTURE".


Itulah penjelasan saya mengenai CARA MUDAH DOWNLOAD VIDEO ATAU FOTO DI INSTAGRAM. Bagimana mudah kan? Semoga bermanfaat. Jangan lupa di share yaa

Previous
Next Post »

Posting Komentar