Senin, 29 Februari 2016

Tips Cara Merawat Hp Android

TIPS MERAWAT BATRAI HP ANDROID

Batrai Hp Android

MERAWAT BATRAI HP ANDROID - merupakan suatu keharusan agar hp android sobat bisa tahan lama dan awet.
Tentunya hp tidak terlepas dari HP. Jika tidak batrai pasti hp tidak menyala, ini sangat berbeda dengan laptop ada notebook.
Jika notebook atau laptop tidak ada batrai masih bisa menyala dengan cara langsung menyolokkan charger ke stopkontak.

Hp Android banyak sekali manfaatnya, banyak fitur fitur didalamanya, maka dari itu hp android banyak sekali peminatnya.
Namun, karena banyaknya fitur fitur didalam hp banyak penggunanya yang tidak suka jika batrai hp androidnya cepat habis.
Ini banyak sekali pasra pengguna yang menyanyakan " kenapa ya batrai hp android cepet habis?", kalo menurut saya sih bagaimana sobat merawatnya, bagaimana sobat memperlakuka hp android tersebut.

Banyak sekali aplikasi yang tidak digunakan oleh sobat. Jadi saran saya, jika ada aplikasi yang tidak terpakai sebaiknya langsung dibuang atau dihapus, tapi jika masih terpakai disimpan.

Dibawah ini cara merawat hp android sobat agar tahan lama dan awet. Mungkin cara dibawah ini bisa sobat ikuti,

Cara merawat Batrai Hp Android Supaya Awet / Tahan lama:


1. Jangka Waktu Pengisian


Biasanya kebanyakan pengguna hp android men-charger hpnya dalam waktu yang cukup lama. Terkadang pengguna charger, men-charger batrai hp androidnya ketika ingin tidur, dan akan di lepas charger nya ketika bangun atau bisa dibilang di charger malam dan di lepas chargernya di pagi hari). Boleh saja, asalkan tidak terlalu lama dalam menchargernya.

Nb: Batrai hp android sobat sesekali di charger saat batrai memang sudah habis total atau mati total. ini diperlukan karena untuk keperluan kalibrasi. Namun jangan terlalu sering hp android sobat habis batrai dalam keadaan mati total. Lakukan lah minimal 1 bulan sekali atau 2 bulan sekali atau berapa bulan sekali terserah sobat. Dan yang terpenting, jika men-charger hp, usahakan saat men-charger hp sobat dimatikan.

2. Hindari Hp Android Sobat dari tempat yang panas.

Hindarkan hp android sobat dari tempat yang panas, karena batrai hp yang terlalu sering terkena panas akan membuat hp android sobat mudah mengalami kerusakan.

Nb: Jika hp sobat dalam keadaan panas, usahakan cepat didingankan dengan cara meletakkan hp android sobat ke lantai atau dengan cara lain yang menurut sobat bisa dilakukan untuk mendinginkan batrai hpnya.

3. Atur pencahayaan

Mungkin cara ini sudah banyak yang mengetahuinya, namun masih ada saja pengguna yang tidak mengetahuinya.

4. Gunakan Fitur Sync 

Fitur ini tidak selamanya digunakan, gunakan saja disaat sobat sedang men-charger batrai hp android sobat. Ini dilakukan agar dapat menjaga batrai sobat awet.

Previous
Next Post »

Posting Komentar